PKBH (Pusat Konsultasi Bantuan Hukum)

Tentang PKBH
  • Lembaga Konsultasi dan Bantuan Hukum Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (LKBH FH UII) jika untuk luar institusi UII
  • Pusat Konsultasi dan Bantuan Hukum Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (PKBH FH UII) jika untuk institusi UII
  • Berdiri tanggal 23 Juli 1978 di Yogyakarta.
  • PKBH didirikan berawal dari komunitas mahasiswa yang di pelopori oleh Dr. SF Marbun, Machsun Tabrani dan beberpa aktifis mahasiwa FH UII pada waktu itu.
Visi dan Misi
  1. Melakukan penguatan kepada masyarakat (empowerment), supaya masyarakat mampu terampil sebagai individu-individu dan atau masyarakat yang memiliki daya kritis, kekuatan, daya tahan, dan daya juang unuk memperjuangkan dan mempertahankan hak-haknya secara hukum
  2. Dalam pemberian konsultasi dan bantuan hukum merupakan suatu gerakan sosial yang bersifat kultural evolusioner atau aksi sipil (civil action). Sebagai aksi sipil, amak ativitas PH, KH, dan BH, meruapakan instrumen pertama LKBH dalam membangun ruang publik yang terbuka yang bisa diapai untuk melibatkan secara penuh aspirasi masyarakat guna menumbuhkan power resources.
  3. Kebijakan LKBH terhadap kasus-kasus publik memperoleh perhatian khusus dalam arti responsif secara jelas, tegas dan terarah
Tujuan

Memperjuangakan hak-hak masyarakat serta menghidarkan terjadinya perampasan-perampasan hak-hak hukum selama kasus itu diproses oleh instrumen-instrumen negara

Jenis Pelayanan
Bidang Penangan Perkara

  1. Layanan konsultasi Hukum
  2. Layanan Bantuan Hukum

Bidang Pendidikan Masyarakat

  1. Layanan penyuluhan hukum masyarakat
  2. Layanan pusat data dan dokumnetasi hukum

Bidang Humas, Studi kebijakan, penelitian dan pengembangan

  • Layanan hubungan masyarakat
    1. Menjalin kerjasama dan membentuk jaringan
    2. Press release
    3. Publikasi
  • Layanan Sutudi kebijakan penelitian dan pengembangan
    1. Eksaminasi publik
    2. Melakukan kajian terhadap produk hukum
    3. Pelatihan-pelatihan
Struktur Jabatan
1 Dr. Bambang Sutiyoso, S.H., M.Hum. Kepala Pusat Konsultasi dan Bantuan Hukum (PKBH)
2 Atqo Darmawan Aji, S.H. Kepala Bidang Humas & Studi Kebijakan
3 Desi Rela Bhakti, S.H. Kepala Bidang Pendidikan Masyarakat
4 Asasiputih, S.H., M.H. Kepala Bidang Penanganan Perkara
5 Ina Kusuma Wati, S.H. PU (Pembela Umum)
6 Ahmad Tommy Setiawan, S.H. PU (Pembela Umum)
7 Guntar Mahendro, S.H. PU (Pembela Umum)
8 Yudhistira Ary Prabowo, S.H. PU (Pembela Umum)
9 Ari Julita, S.H. PU (Pembela Umum)
10 Raditya Adi Wicaksono PU (Pembela Umum)
11 Fither Novi Tri Pamungkas, S.H. Staf Administrasi & Pendaftaran Klien
12 Hambyah Agung Sutrisno, S.H. Staf Litigasi
13 Andi Muh. Ashary Makasau, S.H. Staf Non Litigasi
14 M. Rizqi Putra, S.H. Staf Pembinaan Pembela Umum
15 Istia Husna Dzakiyyah, S.H. Staf Penyuluhan Hukum
16 Himsar Alvin Trijatmiko, S.H. Staf Pusat Dokumentasi dan IT
17 Ina Rachma Noermawati, S.H. Staf Studi Kebijakan
18 Agung Wijaya Wardhana, S.H. Tim PKBH-Advokat
19 Lailatul Mardhiyah, S.H. Tim PKBH-Advokat
20 Kiki Purwaningsih, S.H. Tim PKBH-Advokat
21 Aldy Sanjaya Putra, S.H., M.H. Tim PKBH-Advokat
22 Pamungkas Hudawanto, S.H. Tim PKBH-Advokat

Alamat Kantor: Jalan Lawu No. 3 Kotabaru, Gondokusuman, Kota Yogyakarta 55224

Email: [email protected]

Narahubung: (0274) 566723 / 0822 4170 6001 (WhatsApp)