Prof. Dr. Ridwan, S.H., M.Hum.
Departemen Hukum Administrasi Negara
Keahlian: Hukum Administrasi Negara, Hukum Kepegawaian
Jabatan Akademik: Guru Besar
Pendidikan:
S1: Universitas Islam Indonesia
S2: Universitas Padjadjaran
S3: Universitas Airlangga
Beliau bekerja sebagai dosen tetap Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (FH UII) sejak tahun 1993. Bagian dari Majelis Pengawas Notaris (MPN) Wilayah Provinsi DIY 2017-2020. Ia memperoleh gelar Sarjana Hukum dari FH UII pada tahun 1992, Magister Hukum dari Fakultas Hukum Universitas Padjajaran pada tahun 2002, dan Doktor dari Universitas Airlangga pada tahun 2013.
- The Existence and Urgency of Administrative Efforts in The Administrative Justice and Regulation, Journal of Governance and Regulation / Volume 12, Issue 2, 2023.
- Eksistensi dan Urgensi Peraturan Menteri dalam Penyelenggaraan Pemerintahan Sistem Presidensial, Jurnal Konstitusi Vol 18, No 1, Desember 2021. ISSN : 1829 – 7706. Hal 828-845. Terakreditasi Sinta 2,
Desember 2021. 2021. - Pengembangan Problem Based Learning (PBL) Berbasis Pembelajaran Dalam Jaringan Pada Mata Kuliah Hukum Acara PTUN di FH UII, Jurnal Refleksi Pembelajaran Inovatif Vol 3, No 2, November 2021. ISSN : 2654-6086, November 2021. 2021.
- The Use of Discretion in Handling The Covid-19 Pandemic In Indonesia, Journal of Legal Etical and Regulatory Issues Vol 24, No 6, Juni 2021. ISSN : 1544-0036, Juni 2021. 2021.
- Resolution of Disputes Regarding Unlawful Acts by the Government in the Administrative Justice System in Indonesia, Academic Journal of Interdisciplinary Studies Vol. 10 No. 6, November 2021. E-ISSN 2281-4612, ISSN 2281-3993. Hal: 264-274, 2021.
- Eksistensi Dan Keabsahan Surat Keputusan Bersama Menteri Tentang Penjatuhan Sanksi Terhadap Pegawai Negeri Sipil, Jurnal Hukum Ius Quia Iustum Vol 28, No 1, Januari 2021. ISSN : 0854-8498. Hal : 1-20. No.Akreditasi : 32a/E/KPT/2017, 2021.
- Kedudukan PT Angkasa Pura I dalam Pembayaran Bea Perolehan Hak Atas tanah dan Bangunan, Jurnal Hukum Ius Quia Iustum Vol 26 No 1, Januari 2019, ISSN : 0854-8498, Terakreditasi : SK Dirjen Dikti No:32a/E/KPT/2017, 2019.
- Perluasan Kompetensi Absolut Pengadilan Tata Usaha Negara dalam Undang-Undang Administrasi Pemerintahan, Jurnal Hukum Ius Quia Iustum Vol 25, No 1, Mei 2018. ISSN : 0854-8498, 2018.
Daftar Dosen