Entries by Humas FH

Kampanye SARA oleh Allan Fatchan Gani Wardhana, S.H., M.H.

Penyelenggaraan Pemilu serentak saat ini sedang memasuki tahapan kampanye. Semua berharap bahwa penyelenggaraan pemilu serentak ini harus terlaksana secara demokratis, bermartabat, serta menjunjung tinggi nilai-nilai demokrasi. Namun upaya untuk mewujudkan […]

Jangkar Bernegara oleh Dr. Idul Rishan, S.H., LL.M.

Jangkar Bernegara Adakalanya dalam praktik berbangsa dan bernegara, terdapat sebuah kondisi dimana setiap cabang-cabang kekuasaan tidak mampu menjawab konflik kepentingan yang lahir dari realitas sosial. Masihkah kita mengingat,  bagaimana bisa […]

Sengketa Pasca Pemilu oleh Despan Heryansyah

Ada dua realitas pemilu yang menjadi karakteristik pemilu pada masa orde baru: Pertama, hasil pemilu yang sudah bisa diprediksi jauh sebelum penyelenggaraan pemilu dilaksanakan. Golkar, sudah bisa dipastikan akan menjadi […]

Seleksi Hakim MK Oleh Despan Heryansyah

Harus kita akui, dibandingkan dengan dua periode awal dulu, kinerja Mahkamah Konstitusi (MK) nyaris selalu menurun. MK dengan berbagai kontraversi putusannya sempat menjadi harapan masyarakat Indonesia, karena independensi dan komitmennya […]

Pusdiklat FH UII selenggarakan Pelatihan PPHT

Tamansiswa (19/1) Pusat Pendidikan dan Latihan (PUSDIKLAT) Laboratorium Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia menyelenggarakan Pelatihan Pendaftaran dan Pengurusan Hak Atas Tanah (PPHT) pada hari Jumat Sabtu, 18-19 Januari 2019 bertempat […]